Rabu, 18 Januari 2017

RASTERIZE PADA LAYER TYPE

Beberapa perintah dan tool, seperti filter effect dan Painting Tool, tidak dapat digunakan dan diterapkan pada type layer. Untuk dapat menggunakan tool tersebut harus me-rasterize. Rasterize akan melakukan konversi dari tipe layer ke layer normal, sehingga mengakibatkan teks tersebut tidak dapat diedit kembali sebagai teks. Kotak peringatan akan tampil saat mencoba menggunakan atau menerapkan perintah yang membutuhkan teks untuk di-rasterize.


  1. Pilih type layer di dalam palet layer.
  2. Pilih menu Layer > Rasterize > Type.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

5 Youtuber Gamer Indonesia

  1. Ria Ricis Channel Youtube Ria Ricis merupakan channel Youtube dengan subscriber terbanyak di Indonesia, yakni mencapai 28,7 juta subscr...